Mungkin beberapa dari Anda pernah mendengar permainan bernama Geometry Dash mod APK, meski versi tersebut bukanlah versi original. Namun Anda tetap bisa menemukannya di Google Play Store ataupun App Store, serta dapat diunduh secara gratis dengan mudah.
Permainan video arcade bergenre runner horizontal ini, menawarkan alur games yang sederhana namun cukup sulit apalagi jika Anda sudah berada di level yang tinggi. Geometry Dash mengasah kemampuan dalam melompat, terbang dan membalik jalan melalui rintangan berbahaya.
Dijamin Geometry Dash akan menarik untuk dimainkan saat Anda bosan, terlebih lagi setiap level memiliki suasana berbeda yang menarik untuk diketahui. Di sini dibutuhkan kecepatan dan fokus dalam bermain, agar setiap rintangan berbahaya dapat dilewati dan lanjut ke level berikutnya.
Baca Juga : Mobile Legends Mod APK
Cara Download Geometry Dash Mod APK
Mengunduh games memang bisa menawarkan sensasi keseruan, yang bisa membuat rasa stress akan hilang dan menjadi tenang. Beberapa orang menjadikan games sebagai obat yang mampu membuat diri menjadi lebih santai, terlebih lagi dengan rutinitas yang padat setiap harinya.
Namun adapula games yang membuat kita merasa frustasi, karena tidak mudah melewati level demi level dan berbagai tantangan di dalamnya. Mungkin Anda akan merasakan hal yang sama saat mengunduh Geometry Dash APK, karena setiap level akan terasa menegangkan.
Pemain harus bisa pantang menyerah, karena setiap level akan semakin menantang terlebih lagi semakin banyak rintangan di dalam permainan yang mengganggu Anda untuk melewatinya. Jika ini baru pertama kalinya Anda bermain, mungkin Anda bisa memulainya dalam mode practice.
Sehingga pemain bisa berlatih terlebih dulu, sebelum bermain di level sebenarnya dan kegagalan yang terjadi dapat diperbaiki. Games ini hanya bisa dimainkan oleh satu orang, tapi keseruannya tidak akan berkurang karena Anda dapat memainkannya kapan saja tanpa terhubung internet.
Temukan link download Geometry Dash 2.2 full version mod APK, di mana pemain bisa memakai semua orbs atau layaknya diamond yang dapat digunakan untuk membeli berbagai ikon di shop. Jika Anda memainkannya dalam versi original, pasti akan sulit saat untuk mendapatkan orbs.
Namun karena Anda mengunduh dalam versi mod, maka memungkinkan pemain bisa mendapat orbs secara gratis. Hanya saja Anda perlu menemukan link download dari website terpercaya, agar keamanan perangkat tetap terjaga dan bermain games bertambah seru.
Baca Juga : Kode Rahasia Clash of Clans
Inilah Trik Bermain Geometry Dash
Saat bermain games, kita memang harus mengetahui trick memainkannya agar setiap rintangan dapat dihadapi dengan mudah. Salah satu trik dalam bermain Geometry Dash, Anda harus ingat untuk tidak boros saat menggunakan orbs yang ketersediaannya terbatas.
Jangan membeli ikon yang dianggap kurang bermanfaat, pastikan pemain memilih ikon dengan tepat. Untuk mendapatkan orbs, pemain harus bisa menyelesaikan achievement, dengan begitu orbs bisa didapatkan, hal tersebut juga berlaku pada Geometry Dash mod APK versi lama.
Misalnya pemain bisa mendapatkan ikon Vault of Secrets, dengan menulis beberapa kode yaitu Octocube, Brain Power, Seven, Thechikenisonfire, Gimmiethecolor, Cod3breaker. Kode tersebut adalah salah satu trik yang bisa diterapkan oleh pemain, agar bisa mendapatkan Vault of Secrets.
Masih banyak kode lainnya yang memungkinkan pemain bisa mendapatkan suatu ikon, selain itu saat Anda baru bermain Geometry Dash sebagai pemula, lebih baik buat level saat Anda sudah menaklukan Fingerdash atau Demon Level 1.
Itulah beberapa trick yang bisa pemain terapkan, agar dapat menaklukan level demi level di dalam permainan Geometery Dash. Kami menyediakan dua pilihan untuk Anda, mengunduhnya lewat Play Store ataupun lewat website untuk mendapatkan Geometry Dash mod version APK. (SA)
Simak Juga : Download Data Mobile Legend