Beberapa pencari computer praktis sering menanyakan, ukuran laptop asus 14 inch berapa cm. Hal tersebut dilakukan untuk memperhitungkan kenyamanan saat menggunakannya. Sebab, beberapa orang menyukai benda praktis dan simpel untuk dibawa bepergian.
14 inch terbilang ringkas dan merupakan ukuran pas untuk kegiatan sehari-hari. Apalagi jika laptop tersebut dipergunakan untuk pekerjaan di luar rumah. Tentu menjadi tidak nyaman jika menggunakan laptop dengan diameter besar.
Cara Mengetahui Ukuran Laptop Asus 14 inch Berapa Cm?
Mendapatkan ukuran yang pas untuk menunjang pekerjaan atau kegiatan sehari-hari, tentu penting diperhatikan. Hal ini membuat beberapa orang tidak jarang melakukan pengukuran sebelum membelinya.
Secara umum konversi nilai 1 inch sama dengan 25,4cm atau biasa di bulatkan menjadi 25 cm. Sehingga untuk mendapatkan nilai cm dari ukuran 14 inch pada benda elektronik ini. Anda bisa melakukan perkalian pada konversi kedua satuan.
Sebagai contoh, jika laptop yang Anda inginkan adalah ukuran 14”. Maka lakukan perkalian 14 x 25 atau 254, sehingga hasil dari perkalian tersebut merupakan jawaban dari nilai yang ingin Anda ketahui.
Pemilihan diameter laptop 14 inch selain memberikan kemudahan dalam pemakaian juga membawa beberapa keuntungan. Sebab, harga second benda elektronik dengan ukuran 14” lebih laku di jual dibanding yang memiliki diameter lebih besar sepert 15,6”
Oleh karena itu, pastikan untuk mempertimbangkan banyak hal terutama diameter layar sebelum membelinya. Berbeda dengan tv, jika layar semakin lebar maka harga yang diberikan juga lebih tinggi.
Namun, pada jenis benda elektronik satu ini ketentuan tersebut justru berbeda. Memilih laptop dengan ukuran layar pas justru memberikan daya tarik tersendiri. Sistem penjualan bekas pun lebih banyak diminati banyak orang.
Mungkin Anda berpikir bahwa diameter pada inch tiap merk laptop berbeda. Namun, pada kenyataannya hal tersebut tidak berbeda jauh. Sebab, secara keseluruhan sistem pembuatannya dihitung dengan konversi yang tepat.
Jika masih penasaran, Anda dapat menerapkan perhitungan dengan cara mengalikan kedua konversi tersebut. Caranya lebih simpel dan hasil tidak berbeda jauh. Dengan begitu, ukuran dari laptop asus 14 inch berapa cm, dapat Anda ketahui dengan mudah dan hasil akurat. (SA – www.alkisahnews.com)