Jika Anda ingin tahu cara menyimpan screenshot di laptop, sebenarnya bukan perkara sulit. Karena, hal tersebut sangat mudah dilakukan dan ikuti petunjuknya. Inilah tutorialnya yang mudah dan praktis, yaitu:
1. Cara Menyimpan Screenshot di Laptop Dengan Manfaatkan Tombol Printscreen
Cara pertama tentunya merupakan cari termudah dari semua cara. Karena, cara ini adalah cara pertama yang akan terpikirkan oleh semua orang yang ingin melakukan dan memahami cara kerja screenshoot dengan benar.
Baca Juga : Cara Screenshot Zoom Di Laptop Macbook
2. Gunakan Tombol Alt+ Printscreen (ALT+Prtscn)
Cara menyimpan screenshoot di laptop juga bisa dilakukan dengan menekan tombol ALT berbarengan dengan menekan tombol printscreen. Tombol printscreen tetap harus diikutsertakan dengan mengikuti tombol ALT tersebut. Caranya windows Anda akan ditangkap dan gunakan pintasan windows yang aktif tersebut, setelah menyalin tangkapan layarnya langsung ke clipboard.
Simak Juga : Cara Screenshot Zoom di Laptop
3. Manfaatkan Juga Tombol Windows dan Printscreen Key
Masih dengan memanfaatkan tombol printscreen, tapi kali ini berbarengan dengan tombol windows. Dimana kali ini tombol windows juga dimanfaatkan bersamaan dengan tombol printscreen. Tangkapan layar akan terlihat meredup sebentar tanda Anda sedang melakukannya.
4. Tekan Tombol Windows dan Shift + S
Masih ada cara lain yang menggunakan menekan tombol windows tadi berbarengan juga dengan tombol shift lalu tekan huruf S. Pada saat melakukan tangkapan luar, layar akan meredup sebentar dan akhirnya penunjuk mouse laptop juga akan berubah. Selanjutnya Anda beralih mengarahkan kursor tersebut bagian yang akan di-screenshoot.
Baca Juga : Cara Screenshot di Laptop
5. Tekan Logo Windows dan Volume Turun
Cara screenshoot di laptop juga bisa Anda lakukan dengan menekan logo windows dan juga volume turun. Mungkin cara ini belum terlalu banyak orang yang tahu. Dengan begitu, untuk cara yang satu ini Anda dapat menggunakan perangkat dari Microsoft Surface. Cara inipun mirip dengan melakukan screenshot melalui ponsel.
6. Gunakan Game Bar
Berikutnya adalah menggunakan game bar, yang artinya Anda bisa melakukan screenshoot atau tangkapan layar meskipun sedang tidak bermain game. Caranya hanya dengan menekan tombol windows serta tombol G untuk memunculkan game barnya. Anda bisa melakukan pengaturan pada gambar pada game bar tersebut.
Simak Juga : Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
7. Manfaatkan Snipping Tool
Memanfaatkan fitur snipping tools ini merupakan cara menyimpan screenshoot di laptop yang juga tidak ketinggalan dan sangat mudah. Snipping tools merupakan tangkapan layar yang menggunakan format fleksibel contohnya dalam bentuk persegi panjang.
8. Menggunakan Aplikasi Pihak Ketiga – LightSoot
Terakhir adalah cara yang menggunakan aplikasi pihak ketiga. Artinya adalah Anda bisa menggunakan sebuah aplikasi yang kita sebut dengan lightshoot, yang berfungsi untuk memberikan banyak pilihan penentuan tangkapan gambar yang akan kita pilih.
Pada dasarnya memang sangat mudah dan sudah sangat dipermudah dengan fasilitas di laptop sebagai cara menyimpan screenshoot di laptop. Oleh karena itu, tidak ada alasan Anda tidak bisa mengoperasikan untuk melakukan screenshoot di laptop. (PC)
Baca Juga : Cara Screenshot Panjang di Laptop